Breaking News
light_mode
Trending Tags

RSUD Ciawi Rawat Intensif 11 Korban Luka, 8 Orang Tewas Dalam Kecelakaan Beruntun di Tol Ciawi

  • account_circle Tim Bogor Plus
  • calendar_month Rab, 5 Feb 2025
  • comment 0 komentar

bogorplus.id- RSUD Ciawi tengah memberikan penanganan intensif terhadap sembilan korban kecelakaan dari total 17 korban yang dilarikan ke rumah sakit.

Direktur Utama RSUD Ciawi, Fusia Meidiawaty mengatakan, penanganan korban tabrakan beruntun Tol Ciawi telah mengikuti prosedur standar yang berlaku.

“Sejauh ini, ada 17 korban yang datang ke RSUD Ciawi, delapan di antaranya meninggal dunia dan sembilan lainnya sedang mendapatkan perawatan,”ujarnya, Rabu (5/2).

Fusia menambahkan bahwa penanganan telah dilakukan sesuai Standar Operasional Prosedur (SOP) rumah sakit, termasuk untuk korban dengan luka berat yang telah menjalani CT-scan.

Begitu pula dengan korban yang berada di zona kuning, mereka juga sudah diperiksa dengan CT-scan.

Saat ini, para korban yang mendapatkan perawatan belum dipindahkan ke ruang rawat inap karena masih dalam tahap observasi di ruang IGD.

Kata dia, Enam orang di antaranya sedang mendapatkan perawatan, dengan kondisi kesadaran yang berbeda-beda.

“Satu orang dinyatakan sudah bisa pulang, namun memilih untuk tetap menunggui anaknya yang saat ini dalam perawatan di zona kuning,”jelasnya.

Lebih lanjut, sambung Fusia, di IGD ada enam korban, tiga di antaranya berada di Zona merah.

“Dua orang masih dalam observasi, dan satu lainnya sudah diperbolehkan pulang namun tetap menemani anaknya,”tutupnya.

Kronologi Kecelakaan

Diketahui Kecelakaan beruntun yang menyebabkan kejadian ini terjadi pada Selasa (4/2) sekitar pukul 23.30 WIB di Gate Tol 2 Ciawi, Bogor Timur, Kota Bogor, di mana sebuah truk tronton mengalami remblong.

Truk bermuatan galon air tersebut berjalan dari arah Ciawi menuju Jakarta, diduga mengalami kegagalan fungsi rem.

Kecelakaan tersebut mengakibatkan tiga kendaraan terbakar habis, tiga lainnya rusak, dengan delapan orang meninggal dunia dan 11 lainnya mengalami luka-luka.

  • Penulis: Tim Bogor Plus

Rekomendasi Untuk Anda

  • 10 Rekomendasi Kado Hari Ibu yang Berkesan untuk Membuat Ibu Bahagia

    10 Rekomendasi Kado Hari Ibu yang Berkesan untuk Membuat Ibu Bahagia

    • calendar_month Sel, 18 Nov 2025
    • account_circle Putri
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Hari Ibu adalah momen spesial yang bisa kamu manfaatkan untuk menunjukkan rasa cinta dan penghargaan kepada Ibu. Memberikan kado Hari Ibu yang berkesan adalah cara sempurna untuk menyampaikan betapa kamu peduli pada kebahagiaan dan kesejahteraannya. Namun, memilih kado Hari Ibu yang tepat sering kali menjadi tantangan. Artikel ini memberikan panduan dan inspirasi khusus […]

  • Ciro Alves Emang Gak Ada Obat !  Bawa Persib Menang Lawan PSM

    • calendar_month Sab, 1 Feb 2025
    • account_circle Tim Bogor Plus
    • 0Komentar

    bogorplus.id- Persib Bandung berhasil mempertahankan trend positifnya usai mengalahkan PSM Makasar dalam lanjutan BRI Liga 1 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Sabtu (1/2). Persib Bandung menang dengan skor tipis 1-0 lewat gol Ciro Alves. Hasil ini membawa Maung Bandung kokoh di puncak klasemen. Pluit babak pertama dibunyikan, Tim kebanggan masyarakat Jawa Barat itu […]

  • Link Download Logo HUT ke-80 RI 2025 Lengkap dengan Format PNG hingga AI

    Link Download Logo HUT ke-80 RI 2025 Lengkap dengan Format PNG hingga AI

    • calendar_month Rab, 23 Jul 2025
    • account_circle Dheza
    • 0Komentar

    Bogorplus.id – Logo Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia 2025 resmi diluncurkan oleh Presiden Prabowo Subianto di Istana Negara pada Rabu, 23 Juli 2025. Logo tersebut dirancang untuk digunakan secara luas oleh masyarakat, instansi pemerintah, maupun sektor swasta sebagai bagian dari semangat nasionalisme dalam menyambut kemerdekaan. Pemerintah melalui Sekretariat Negara (Setneg) juga telah […]

  • 5 Tips Agar Pasangan Tidak Bosan Menjalin Hubungan Denganmu

    5 Tips Agar Pasangan Tidak Bosan Menjalin Hubungan Denganmu

    • calendar_month Jum, 18 Jul 2025
    • account_circle Putri Rahmatia Isnaeni
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Menjalin hubungan membutuhkan komitmen yang kuat. Selain itu, diperlukan juga kesiapan mental untuk menghadapi berbagai masalah baru yang mungkin muncul. Salah satu tantangan yang kerap muncul dan dapat menimbulkan kekhawatiran adalah perasaan bosan. Agar tidak merasa cemas dengan kemungkinan pasangan ingin mengakhiri hubungan akibat kebosanan, kamu bisa mencoba beberapa cara berikut. Upaya-upaya ini […]

  • Per 1 Januari 2026, Angkot di Atas Usia Teknis 20 Tahun Dilarang Beroperasi

    Kapolsek Jadi Penumpang, Sopir Angkot di Bogor Tertangkap di Bawah Pengaruh Sabu

    • calendar_month Jum, 2 Jan 2026
    • account_circle Putri
    • 0Komentar

    bogorplus.id – Sopir angkutan kota (angkot) di Bogor tertangkap mengemudikan kendaraan dalam kondisi pengaruh sabu. Perilakunya tertangkap karena penumpangnya adalah Kapolsek Cileungsi, Kompol Edison. Insiden ini terjadi pada malam tahun baru, Rabu (31/12/2025). Edison pergi menuju kantornya dengan angkot dan merasakan ada yang aneh dari sopir angkot tersebut. “Saat di dalam angkot, saya mencurigai gelagat […]

  • Disbudpar Tegaskan Kawasan Wisata di Kabupaten Bogor Bebas Pungli

    Disbudpar Tegaskan Kawasan Wisata di Kabupaten Bogor Bebas Pungli

    • calendar_month Jum, 28 Nov 2025
    • account_circle Sandi
    • 0Komentar

    bogorplus.id– Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Bogor mengajak para wisata untuk berkunjung ke tempat wisata yang ada di Bumi Tegar Beriman. Disbudpar menegaskan komitmennya menjaga kawasan wisata tetap bebas dari praktik pungutan liar (pungli). Kepala Disbudpar Kabupaten Bogor, Ria Marlisa, memastikan pihaknya telah mengambil langkah konkret untuk memberantas pungli yang belakangan dikeluhkan wisatawan. Ria […]

expand_less